Basuki Ikut PSN di Kelapa Gading
access_time Jumat, 04 Maret 2016
photo_cameraFotografer : Yopie Oscar
Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama mengikuti program Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) dan Sekolah Bebas Jentik di SDN 01 Kelapa Gading Barat, Jakarta Utara, Jumat (4/3). Turut hadir dalam acara ini Kepala Dinas Kesehatan DKI Jakarta, Koesmedi Priharto beserta Ketua Tim Penggerak PKK DKI Jakarta, Veronica Tan. (Yopie/Beritajakarta.com)